Posts

Pelatihan Implementasi Kurikulum Merdeka

Image
  Halo, Bapak/Ibu Guru Hebat! Yuk, daftar sekarang dan ikuti Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran dalam Implementasi Kurikulum Merdeka dengan Memanfaatkan Google Sites  πŸ“‘ Pelatihan ini diadakan oleh IGI Kabupaten Kediri bekerjasama dengan GEG Surabaya. Pelatihan ini terbuka untuk semua guru dan tenaga pendidik di semua jenjang Pendidikan. Pelatihan ini akan dilaksanakan pada: πŸ“†: Kamis 30 Juni 2022 dan Selasa, 5 Juli 2022 πŸ•˜: 10.00 - 12.00 WIB πŸ“: via Online Google Meet  & Live YouTube πŸ”–Dapatkan sertifikat senilai 32 JP jika mengikuti seluruh rangkaian pelatihan.  ⭐️ Daftar sekarang GRATIS di https://bit.ly/Pelatihan_IKM_IGI πŸ“Œ Link google meet akan dikirimkan menjelang hari H pelatihan πŸ“ŒUntuk informasi lebih lanjut akan diinfokan di WA Group Pelatihan πŸ’°Biaya : πŸ’― % gratis  πŸ“‹ Fasilitas : Sertifikat 32 jp, materi, rekaman kegiatan, laporan kegiatan. CP : Bu Rossy : 085648300569 Sampai jumpa di hari H, Bapak/Ibu Guru Hebat peserta pelatihan πŸ’

Rapat Koordinasi Kegiatan IGI Daerah Kabupaten Kediri dengan Ketua IGI Jawa Timur

Image
    Dalam rangka meningkatkan kinerja organisasi, IGI Kabupaten Kediri pada hari Senin, 20 Juni 2022 Jam 20.00 WIB merngadakan Rapat Koordinasi Kegiatan IGI Daerah Kabupaten Kediri bersama Ketua IGI Wilayah Jawa Timur bapak Sukari, S.Pd., M.Pd. Adapun tujuan Rapat ini adalah  mengkoordinasikan tindakan-tindakan atau kegiatan-kegiatan yang ada di organisasi IGI Kabupaten Kediri. Kegiatan ini diadakan secara daring melalui aplikasi zoom melalui link Zoom Meeting https://zoom.us/j/95518161862?pwd=cHZHOTNLSU8zUkw2YjBoSlNLK1AwQT09, dengan Meeting ID: 955 1816 1862 dan Passcode: SOLID. Rapat koordinasi ini di hadiri total 16 peserta terdiri dari jajaran pengurus IGI Kabupaten Kediri dan perwakilan IGI Wilayah Jawa Timur.       Dalam rapat koordinasi ini ketua IGI Wilayah jawa timur menyampaikan Peranan komunikasi dalam suatu organisasi sangatlah penting, karena akan membantu terjalinnya hubungan yang baik serta koordinasi yang baik antar sesama anggota dalam mencapai tujuan organisasi, selai

Pengalaman Berbagi di Masa Pandemi

Image
 

PROFIL

Image
IKATAN GURU INDONESIA DAERAH KAB. KEDIRI Surat Keputusan   :  No 021.1/ORG/0808/IX/2020 Ketua   :  SAMSUL MUALIP Sekretariat   :  Belakang Terminal Gumul Desa Sumberejo Kecamatan Ngasem Kabupaten Kediri Jatim, 64182. Kediri, Prop. Jawa Timur No Telepon   :  085606996890 Email   :  igikab.kediri@gmail.com Website   :  https://kediri-kab.igi.or.id/ Facebook   :  - Jumlah Anggota   :  853 Pengurus Daerah   :  S USUNAN PENGURUS IKATAN GURU INDONESIA ( IGI ) KABUPATEN KEDIRI PROVINSI JAWA TIMUR PERIODE TAHUN 2017 - 2022   P e ngurus Harian : Ketua : SAMSUL MUALIP, M.Pd.I                                 NTA IGI : 201705130000017   Ketua 1 : KHOLID WIDAYANTO, S.Or                               NTA IGI : 201705130000019 Ketua 2 : MARIA KRISTINA, S.Pd                                     NTA IGI : 201705130000021 Ketua 3 : ALI FAUZI, M. Kom                                          NTA IGI : 201705130000033 Sekretaris 1: RINDANG DJOKO TRIASMORO, S.Pd             NTA IGI : 201705130000016 Sekretar